Gorontalo

Awal Tahun 2025 Wisata Monano Gorontalo Utara Dipadati Masyarakat

PROSESNEWS.ID – Awal pekan Januari 2025 Pantai Manono Gorontalo Utara (Gorut) menjadi salah satu destinasi wisata yang dikunjungi banyak wisatawan.

Berbeda dengan hari-hari biasanya, pengunjung Pantai Monano mengalami pembludakan pada momentum pergantian tahun baru.

Salah satu pengunjung wisata kepada tim Prosesnews.id mengatakan, dirinya datang bersama keluarga untuk menikmati keindahan pantai dan juga momentum tahun baru.

“Kalo misal hari-hari biasa kan cuma sedikit orang, tapi kalo ini banyak jadi seru saja ba jalan rame-rame,” ungkap Pak Apin dari kecamatan Kwandang. Rabu (01/01/2024).

Di tempat yang berbeda, Ibu Novi mengatakan ini momentum bukan hanya sekadar untuk datang pergi ke wisata saja melainkan juga untuk tempat bersilaturahmi dengan keluarga.

“Jadi biasa itu tiba-tiba kita ketemu dengan keluarga yang lain juga, jadi selain kesini untuk refreshing, kita juga bersilaturahmi dengan keluarga,” tambahnya.

Untuk diketahui pantai Monano yang menyuguhkan pemandangan yang indah dan pasir putih melintang jauh itu tepat di Desa Monano, Kecamatan Monano, Kabupaten Gorontalo Utara.

 

Reporter: Pian N. Peda

Recent Posts

Kasus PMK di Gorontalo Capai 5.203 Sapi Dalam Dua Bulan

PROSESNEWS.ID – Ribuan ternak sapi di Kabupaten Gorontalo dilaporkan terinfeksi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK)…

1 hari ago

Refleksi 79 Tahun Kementerian Agama, Membangun Indonesia Emas yang Harmonis

PROSESNEWS.ID – Memperingati Hari Amal Bhakti (HAB) ke-79 Kementerian Agama Republik Indonesia, Kementerian Agama Provinsi…

2 hari ago

Pemprov Gorontalo Pastikan Tidak Ada Kenaikan Tarif Pajak Kendaraan

PROSESNEWS.ID - Tarif untuk Pajak Kendaraan Bermotor, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor, Opsen Pajak Kendaraan…

2 hari ago

Penghargaan Pengawas Purna Tugas Warnai Apel Perdana Dikbud

PROSENEWS.ID - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Gorontalo, Rusli Wahjudewey Nusi, memimpin Apel…

2 hari ago

Akibat Wanprestasi, 1 Proyek PUPR Gorontalo Putus Kontrak

PROSESNEWS.ID – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Gorontalo mengungkapkan adanya pemutusan kontrak…

3 hari ago

Awal 2025, Helmi Rasid Sentil Soal Kewenangan Desa dan Pilkades Serentak

PROSESNEWS.ID, BOALEMO - Peraturan Bupati (Perbup) tentang Kewenangan Desa, kembali jadi fokus Komisi 1 DPRD…

3 hari ago