Daerah

Indra Yasin : Pelayan Publik Harus Divaksin

Indra Yasin

PROSESNEWS.ID – Bupati Kabupaten Gorontalo Utara, Indra Yasin mengatakan, untuk seluruh pelayan publik. Khususnya pada lingkungan Pemerintahannya, harus divaksin.

“Seluruh pelayan publik, baik itu dari segi pemerintahan ataupun ritel (aktivitas perniagaan yang melibatkan penjualan barang atau penawaran jasa secara langsung kepada konsumen akhir), mereka harus dilakukan vaksinasi. Mengingat, sekarang ini kita masih di landa oleh pandemik Covid-19,”ujar Indra usai kegiatan rapat koordinasi dan evaluasi Satgas covid-19, Rabu, (25/08/2021).

Lanjut Indra mengatakan, ritel yang dimaksud ialah, seperti pegawai Alfamart, Indomaret, dan lain sebagainya. Karena mereka ini setiap hari, selalu melayani para konsumen yang tidak lain adalah masyarakat.

“Itu salah satu penanganan kita untuk memutuskan mata rantai pandemik Covid-19 ini. Apabila mereka tidak bersedia divaksin, maka akan ditindaki dengan cara mencabut izin usaha mereka,”pungkasnya.

Reporter : Agil Mamu

Recent Posts

Mahasiswa UNG, Silvana Lamanda Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Mahasiswi Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo, Silvana…

5 jam ago

Verifak Bapaslon Perseorangan Boalemo Selesai Tepat Waktu, Rekapitulasi Dilanjutkan di PPK

PROSESNEWS.ID - Verifikasi faktual dukungan bakal pasangan calon (Bapaslon) bupati dan wakil bupati jalur perseorangan…

5 jam ago

Kostantinus Bukide Minta ASN dan Kades Netral Jelang Pilkada

PROSESNEWS.ID, Buton Tengah - Penjabat Bupati (Pj) Buton Tengah (Buteng) Kostantinus Bukide, menyampaikan ada beberapa…

7 jam ago

Nelson Sebut Keluarga Memiliki Peran Peting dalam Membangun Negara

PROSESNEWS.ID - Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menyebut keluarga merupakan penentu dalam memajukan suatu negara. Hal…

11 jam ago

KPU Kabgor Gelar Bimtek Pengelolaan Hibah Pilkada 2024

PROSESNEWS.ID — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gorontalo menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bagi Ketua Panitia…

12 jam ago

KIP Provinsi Gorontalo Optimalisasi Dana Hibah hingga Akhir 2024

PROSESNEWS.ID - Dinas Kominfo dan Statistik menggelar Rapat Monitoring dan Evaluasi Dana Hibah Komisi Informasi…

16 jam ago