Pemda Gorontalo

Kades Diduga Lakukan Pelecehan Seksual, Nelson: Kita Serahkan ke Hukum

Bupati Kabupaten Gorontalo, Nelson Pomalingo

PROSESNEWS.ID – Soal kasus pelecehan seksual terhadap anak di bawah umur yang dilakukan oleh oknum Kepala Desa (Kades) terpilih di Kecamatan Bongomeme, Bupati Kabupaten Gorontalo, Nelson Pomalingo angkat bicara.

Menurutnya, bahwa kasus tersebut diserahkan kepada pihak penegak hukum. Sebab, menurutnya bahwa kasus ini masih menjunjung tinggi asas praduga tak bersalah.

“Itu kan masih diduga, dan soal itu kita serahkan saja ke pihak hukum,” kata Nelson saat ditemui usai mengikuti rapat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda). Selasa, (04/05/2021).

Lanjut kata Nelson mengatakan, ia juga belum mendapatkan laporan terkait masalah yang menyangkut Kades terpilih tersebut.

“Kami belum ada laporan soal itu, jadi kalau belum ada laporan dan hukum belum selesai, maka kita tetap akan melantik dia sebagai Kades di tanggal 6 Mei 2021 ini,” tandasnya

Reporter : Agil Mamu

Recent Posts

Antisipasi Kerawanan Pemungutan Suara, Bawaslu Kota Gorontalo Petakan 18 Indikator TPS Rawan

PROSESNEWS.ID - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Gorontalo memetakan potensi kerawanan di Tempat Pemungutan…

11 jam ago

Paslon Gusnar – Idah Mendominasi Semua Segmen Pemilih di Gorontalo

PROSESNEWS.ID – Hasil survei terbaru mengenai preferensi pemilih dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Gorontalo 2024 menunjukkan bahwa…

11 jam ago

KPU Pohuwato Libatkan ASN dan Guru Sosialisasikan Partisipasi Pemilu 2024

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pohuwato menggandeng Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk para camat…

12 jam ago

Belum Ada Pendaftar dalam Seleksi Jabatan Sekda Kabupaten Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Seleksi terbuka untuk pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gorontalo…

12 jam ago

Helmi Rasid Sebut Sekda Boalemo sebagai Pembohong Soal Perbup Kewenangan Desa

PROSESNEWS.ID, BOALEMO - Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Boalemo Helmi Rasid, mengaku kecewa dan merasa…

15 jam ago

Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Disambut Positif Pemkot Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Polresta Gorontalo Kota meluncurkan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Nasional Polri, Rabu (20/11/2024). Program…

16 jam ago