Categories: DPRD Kota Gorontalo

Komisi B Dekot Gorontalo Bakal Kaji Terkait Kelangkaan Gas Elpiji 3 Kg

PROSESNEWS.ID – Anggota DPRD Kota Gorontalo Alwi Podungge, sebut kelangkaan gas terjadi akibat kondisi kelangkaan beberapa bahan pokok. Sehingga berimbas pada kelangkaan gas elpiji bersubsidi.

Kelangkaan juga bisa terjadi karena, meningkatnya jumlah konsumsi pada masyarakat. Karena, gas elpiji 3 Kg juga termasuk kebutuhan primer. 

Alwi mengatakan, komisi B DPRD Kota Gorontalo akan segera melakukan rapat internal. Untuk mengkaji lebih dalam terkait kelangkaan gas elpiji 3 Kg yang terjadi di masyarakat.

“Tetapi, kami juga menghimbau kepada masyarakat menengah ke atas untuk bisa beralih ke gas elpiji non subsidi, agar ketersediaangas bersubsidi terjaga,” tuturnya.

Selain itu, Alwi juga mengusulkan kepada masyarakat, ketika membeli gas sesuai dengan jadwal dan lokasi. Hal itu juga merupakan satu langkah mengantisipasi kelangkaan gas.

“Jika kita membelinya sesuai jadwal dan lokasi masing-masing, maka stok itu akan tetap ada,” ujarnya.

Reporter : Reza Saad

Recent Posts

Tonny Marten Berdiskusi dengan Warga Leato Selatan, Bahas Kesejahteraan Nelayan

PROSESNEWS.ID – Pasangan calon gubernur dan wakil bubernur nomor urut 1, Tonny Uloli dan Marten…

2 jam ago

Program Gorontalo Quick Response RAMAH, Layanan Cepat Tanggap untuk Masyarakat

PROSESNEWS.ID - Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Gorontalo nomor urut 2, Mohamad…

5 jam ago

Kartu SAKTI Perpusnas Upaya Mempermudah Akses Layanan Literasi Digital Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Kehadiran Satu Kartu Terintegrasi (SAKTI) yang merupakan kartu keanggotaan inisiasi dari Perpustakaan Nasional…

6 jam ago

Target Partisipasi Pemilih 100%, KPU Boalemo Sosialisasi Pilkada di Desa Terpencil

PROSESNEWS.ID - Menjelang Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur serta Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024,…

1 hari ago

Satu Puskesmas Satu Dokter, Masyarakat Telaga Sambut Bahagia Program Hendra-Wasito

PROSESNEWS.ID - Kampanye pasangan calon bupati dan wakil bupati Hendra Hemeto dan Warsito Sumawiyino (Dewa)…

1 hari ago

Rakor KPU Pohuwato Bahas Kampanye Paslon

PROSESNEWS.ID - Pada Rabu (16/10/2024) malam, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pohuwato mengadakan rapat koordinasi…

1 hari ago