DPRD Kota Gorontalo

Kontroversi Vaksin, Anggota DPRD Kota Gorontalo Siap Mengawal Proses Vaksinasi

Supangkat Ramadhan Anggota DPRD Kota Gorontalo

PROSESNEWS.ID – Pro dan Kontra di masyarakat terkait vaksin yang disinyalir dapat mengakibatkan kelainan bahkan kematian, isu tersebut ditepis oleh salah satu Anggota DPRD Kota Gorontalo, Supangkat Ramadhan.

Anggota DPRD ini menyatakan bahwa dirinya siap mendukung program pemerintah terkait vaksinasi. Tidak hanya itu, bahkan ia pun menyatakan mendukung penuh keputusan DPRD Provinsi untuk melakukan vaksinasi lebih dulu demi menghilangkan keraguan masyarakat.

“Kami sebagai wakil rakyat dan bagian dari pemerintahan wajib mendukung dan siap di vaksin terlebih dahulu agar masyarakat tidak ragu”, kata Supangkat Ramadhan.

Tidak hanya itu, ia juga mengusulkan dibentuknya tim relawan dulu untuk mencoba terlebih dahulu vaksin tersebut. Dan pemerintah dapat memberikan jaminan terhadap relawan yang siap di vaksin tersebut.

Menurunnya, langkah dari DPRD Kota juga siap mengawal vaksinasi karena yang membina kesehatan yaitu komisi A yang membahas hal tersebut. Bahkan, berdasarkan Undang-undang sebagai barang pengawasan pasti akan mengawasi pemerintahan daerah.

“Kami akan mengawal ini, hingga  vaksin bisa tersalurkan dengan baik,” ujarnya.

“Saya minta kepada seluruh masyarakat Kota Gorontalo khususnya, untuk tidak termakan isu hoaks yang beredar terkait bahaya vaksin ini,” ia menandaskan.

 

Recent Posts

Antisipasi Kerawanan Pemungutan Suara, Bawaslu Kota Gorontalo Petakan 18 Indikator TPS Rawan

PROSESNEWS.ID - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Gorontalo memetakan potensi kerawanan di Tempat Pemungutan…

8 jam ago

Paslon Gusnar – Idah Mendominasi Semua Segmen Pemilih di Gorontalo

PROSESNEWS.ID – Hasil survei terbaru mengenai preferensi pemilih dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Gorontalo 2024 menunjukkan bahwa…

8 jam ago

KPU Pohuwato Libatkan ASN dan Guru Sosialisasikan Partisipasi Pemilu 2024

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pohuwato menggandeng Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk para camat…

9 jam ago

Belum Ada Pendaftar dalam Seleksi Jabatan Sekda Kabupaten Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Seleksi terbuka untuk pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gorontalo…

10 jam ago

Helmi Rasid Sebut Sekda Boalemo sebagai Pembohong Soal Perbup Kewenangan Desa

PROSESNEWS.ID, BOALEMO - Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Boalemo Helmi Rasid, mengaku kecewa dan merasa…

13 jam ago

Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Disambut Positif Pemkot Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Polresta Gorontalo Kota meluncurkan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Nasional Polri, Rabu (20/11/2024). Program…

14 jam ago