Pemkot Gorontalo

Marten Sebut Pancasila sebagai Filter untuk Menghindari Disorientasi Bangsa di Masa Depan

PROSESWS.ID – Dalam rangka peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2023, Pemerintah Kota Gorontalo menyelenggarakan upacara di Kantor Wali Kota Gorontalo, Kamis (01/6/23).

Penyelenggarakan upacara ini merupakan bentuk penghormatan terhadap Pancasila sebagai falsafah dasar, pandangan hidup bangsa, dasar negara, ideologi, kekuatan pemersatu bangsa, dan sumber segala sumber hukum.

Wali Kota Gorontalo, Marten Taha, dalam sambutanya menegaskan pentingnya Pancasila dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.

Menurut Marten, Pancasila merupakan meja statis yang menyatukan berbagai keragaman yang ada, sekaligus menjadi “bintang penuntun” dinamis yang memandu kehidupan bangsa agar sesuai dengan cita-cita pendirian negara, yaitu mewujudkan masyarakat Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur.

“Pancasila turut menjadi pegangang dalam kehidupan sehari-hari, dan bukan hanya dibaca dan didengar, tetapi harus dipraktikkan,” jelasnya

Marten Taha juga menyampaikan harapannya bahwa Pancasila dapat menjadi filter agar bangsa Indonesia tidak mengalami disorientasi di masa depan.

Oleh karena itu, nilai-nilai Pancasila harus diamalkan dalam kehidupan sehari-hari, seperti saling menghargai, kerjasama, dan saling menghormati.

Pancasila bukan hanya sekadar dibaca dan didengar, tetapi juga harus dipraktikkan.

Reporter: Zulkarnaen

Recent Posts

Atlet Sepak Takraw UNG, Sukses Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Jelki Ladada, atlet sepak takraw dari Universitas Negeri Gorontalo (UNG), berhasil mengukir prestasi…

7 jam ago

Sidak HP ASN Pemkab Gorontalo untuk Antisipasi Aktivitas Judol dan Pinjol

PROSESNEWS.ID - Pemerintah Kabupaten Gorontalo, melalui Asisten Administrasi Umum, Haris Tome yang didampingi oleh Kepala…

12 jam ago

Hendra Prioritaskan Penataan Pemerintah dan Kemasyarakatan Jika Terpilih Bupati

PROSESNEWS.ID — Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Gorontalo, Hendra Hemeto, menegaskan komitmennya untuk memprioritaskan…

1 hari ago

Masyarakat Pulubala Antusias Menyambut Serah Terima Sumur Bor

PROSESNEWS.ID - Masyarakat Desa Pongongaila, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo, sangat antusias menyambut serah terima sumur…

1 hari ago

Tahun Baru Islam, Nelson Harap Jamaah Haji Ambil Peran dalam Sosial Kemasyarakatan

PROSESNEWS.ID - Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo mengungkapkan, tahun baru Islam menjadi spirit baru dalam meningkatkan…

2 hari ago

Mahasiswa UNG, Silvana Lamanda Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Mahasiswi Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo, Silvana…

3 hari ago