Peristiwa

Masih Ramdhan dan PSBB, 6 Remaja Pesta Miras di Jalan

3 Remaja yang sudah terpengaruh Minuman keras yang telah diamankan Polres Gorontalo Kota

PROSESNEWS.ID – Dimasa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Provinsi Gorontalo, ternyata masih ada saja yang nekat melanggar. Buktinya, ada enam orang Remaja yang berhasil diamankan petugas Polres Gorontalo Kota, yang sedang melaksanakan oprasi rutin.

Ironisnya, Keenam remaja itu didapati sementara berpesta minuman keras (Miras), di Jalan Agusalim, Kota Gorontalo di bulan Ramadhan. Jum’at, (14/5/2020) dini hari. Alhasil, keenam Remaja itu dibawa ke Polres Gorontalo Kota, untuk dilakukan pembinaan.

Dari 6 Remaja tersebut, 3 diantaranya yang sudah dalam pengaruh Minuman Keras (Miras) itu, dihukum jalan jongkok di halaman Polres Gorontalo Kota.

Waka Polres Gorontalo Kota, Kompol. Zulkarnain menjelaskan, 6 Remaja ini telah diamankan setelah melakukan pesta Miras di pinggir jalan semaa PSBB dan bulan Ramdhan.

“Keenam Remaja ini, telah melanggar Peraturan PSBB, apalagi di setuasi bulan Ramadhan seperti ini. Mereka malah berpesta miras,” ujar Zukarnain.

Dalam situasi seperti ini, masyarakat tidak di zinkan untuk melakukan aktifitas diluar jam yang telah ditentukan dalam Peraturan PSBB. Bahkan, tercatat selama penerapan PSBB di Kota Gorontalo petugas sudah melakukan penindakan tehadap 152, pelanggar yang tidak mematuhi Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 15 tahun 2020. (Usman)

Recent Posts

KPU Kabupaten Gorontalo Prioritaskan Distribusi Logistik ke Wilayah Sulit Dijangkau

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gorontalo akan memulai pendistribusian logistik lebih awal untuk…

2 jam ago

Antisipasi Kerawanan Pemungutan Suara, Bawaslu Kota Gorontalo Petakan 18 Indikator TPS Rawan

PROSESNEWS.ID - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Gorontalo memetakan potensi kerawanan di Tempat Pemungutan…

13 jam ago

Paslon Gusnar – Idah Mendominasi Semua Segmen Pemilih di Gorontalo

PROSESNEWS.ID – Hasil survei terbaru mengenai preferensi pemilih dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Gorontalo 2024 menunjukkan bahwa…

14 jam ago

KPU Pohuwato Libatkan ASN dan Guru Sosialisasikan Partisipasi Pemilu 2024

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pohuwato menggandeng Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk para camat…

14 jam ago

Belum Ada Pendaftar dalam Seleksi Jabatan Sekda Kabupaten Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Seleksi terbuka untuk pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gorontalo…

15 jam ago

Helmi Rasid Sebut Sekda Boalemo sebagai Pembohong Soal Perbup Kewenangan Desa

PROSESNEWS.ID, BOALEMO - Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Boalemo Helmi Rasid, mengaku kecewa dan merasa…

18 jam ago