PROSESNEWS.ID – Untuk membangun Daerah, Bupati Gorontalo Utara, Indra Yasin mengatakan, Dharma Wanita Persatuan (DWP) harus bersinergi dengan Pemerintah Daerah.
Ia menilai, DWP Kabupaten Gorut, selain sebagai Istri Aparatur Sipil Negara (ASN), peran mereka sangat penting dalam mendorong semangat kinerja hingga prestasi dalam membangun kemajuan daerah.
“Semisal mensukseskan program untuk menurunkan Stunting (Kondisi Gagal Pertumbuhan Tubuh dan Otak) di Kabupaten Gorontalo Utara,” ungkapnya saat menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Wanita Persatuan (DWP) yang ke-21, di Gedung Titimenga, Dinas Pendidikan Gorontalo Utara. Selasa (15/12/2020).
Terakhir Bupati Indra mengucapakan mengucapkan selamat HUT yang ke-21 Tahun untuk Dharma Wanita Persatuan Gorontalo Utara.
“Meski di masa pandemi Covid-19, para Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Gorut tetap antusias melaksanakan HUT ke-21 Tahun dengan tetap mengacu pada Protokol Kesehatan,” pungkasnya. (Ads)
Reporter : Sudin Lamadju
PROSESNEWS.ID - Plt. Asisten Bidang Administrasi Umum Setda Provinsi Gorontalo Yosef P. Koton mewakili Pj.…
PROSESNEWS.ID - Penjabat (Pj.) Sekretaris Daerah Kabupaten Boalemo Syafrudin Lamusu berkomitmen untuk meningkatkan keterbukaan informasi…
PROSESNEWS.ID - Penjabat (Pj) Gubernur Gorontalo Rudy Salahuddin, menghadiri acara penyerahan secara digital Daftar Isian…
PROSESNEWS.ID - Kementerian Ekononi Kreatif (Kemenekraf) RI bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meneken Surat Keputusan…
PROSESNEWS.ID - Komisi II DPRD Kota Gorontalo memastikan akan segera turun langsung ke lapangan untuk…
PROSESNEWS.ID - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo menggelar rapat evaluasi Pendapatan Asli Daerah…