Pemda Gorontalo

Nelson Pomalingo Resmikan Monumen Para Tokoh Bersejarah

PROSESNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Gorontalo memeriahkan peringatan Hari Pendidikan Nasional di halaman taman budaya pada, Kamis (02/05/2024).

Nelson mengungkapkan, pendidikan adalah hal paling penting dalam mewujudkan generasi yang produktif dan juga sebagai indikator pembangunan di masa yang akan datang.

Pada kegiatan tersebut, juga dirangkaikan dengan peresmian sejumlah monumen biografi para mantan bupati yang pernah menjabat sebagai Bupati Kabupaten Gorontalo.

“Ini sebagai penghargaan kita kepada mereka yang berjasa dalam pembangunan Kabupaten Gorontalo ini,” kata Nelson saat dimintai keterangan.

Dengan adanya monumen ini menjadi tempat orang-orang untuk lebih mengenal para tokoh, karena nanti akan melihat rekam jejak perjuangan mereka, dan juga ini menjadi semangat berkontribusi terhadap pembangunan Gorontalo.

Terakhir, Nelson berharap dalam momentum hari pendidikan ini, akan lahir nanti para generasi yang peduli siap berkontribusi untuk pembangunan daerah.

“Ingat kita akan menerima bonus demografi, kalau kita tidak didik dari sekarang generasi kita, maka kita tidak menerima bonus itu dengan baik,” tandasnya.

Reporter: Pian N Peda

Recent Posts

Atlet Sepak Takraw UNG, Sukses Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Jelki Ladada, atlet sepak takraw dari Universitas Negeri Gorontalo (UNG), berhasil mengukir prestasi…

6 jam ago

Sidak HP ASN Pemkab Gorontalo untuk Antisipasi Aktivitas Judol dan Pinjol

PROSESNEWS.ID - Pemerintah Kabupaten Gorontalo, melalui Asisten Administrasi Umum, Haris Tome yang didampingi oleh Kepala…

11 jam ago

Hendra Prioritaskan Penataan Pemerintah dan Kemasyarakatan Jika Terpilih Bupati

PROSESNEWS.ID — Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Gorontalo, Hendra Hemeto, menegaskan komitmennya untuk memprioritaskan…

1 hari ago

Masyarakat Pulubala Antusias Menyambut Serah Terima Sumur Bor

PROSESNEWS.ID - Masyarakat Desa Pongongaila, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo, sangat antusias menyambut serah terima sumur…

1 hari ago

Tahun Baru Islam, Nelson Harap Jamaah Haji Ambil Peran dalam Sosial Kemasyarakatan

PROSESNEWS.ID - Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo mengungkapkan, tahun baru Islam menjadi spirit baru dalam meningkatkan…

2 hari ago

Mahasiswa UNG, Silvana Lamanda Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Mahasiswi Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo, Silvana…

3 hari ago