Pemda Bone Bolango

Pemkab Upayakan Tidak Ada Lagi Penyakit Malaria di Bone Bolango

Bupati Bonebol Hamim Pou saat lakukan audince dengan tim Kementerian Kesehatan di Rumah pribadinya.

PROSESNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Bone Bolango (Pemkab Bonebol) sangat bersyukur karena pada tiga tahun terakhir tidak menerima kasus baru adanya penyakit malaria.

Hal ini disampaikan oleh Bupati Bonebol Hamim Pou saat lakukan audince dengan tim Kementerian Kesehatan di Rumah pribadinya.

“Terakhir kita mendapatkan penyakit malaria ini di tahun 2018. Tetapi itu hanyalah masyarakat pendatang yang masuk ke Bonebol, setelah itu sudah tidak ada lagi,” ucap Hamim Pou.

Hamim mengatakan, kita sebagai kabupaten bebas penyakit malaria atau eliminasi malaria. Ingin menjadikan penyakit tersebut sebagian dari komitmen Pemkab Bonebol untuk membangun kesehatan secarah keseluruhan.

Lanjut Hamim menuturkan, pihaknya telah memerintahkan kepada pemerintah Desa agar memperdulikan terkait penyakit malaria ini. Jika ditemukan gejala tentunya harus mencegahnya agar tidak menjadi suatu peristiwa atu kejadian yang luar biasa.

“Insya Allah kita yakin, akan menjadi kabupaten bebas penyakit malaria dan bisa mendukung Provinsi Gorontalo agar terbebas dari malaria,” tutur Hamim Pou.

Terakhir Hamim menyampaikan, Komitmennya ini sudah jelas. Kita ingin bertekad dan bekerja keras untuk memberantas penyakit malaria di Provinsi Gorontalo khususnya di Daerah Bonebol.

Reporter : Abd Kadir Djauhari.

Recent Posts

Dukungan Relawan Mantan Kades Perkuat Kampanye Tonny-Marten

PROSESNEWS.ID - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Gorontalo, Tonny Uloli dan Marten Taha, kembali…

7 jam ago

Tonny Uloli dan Marten Taha Kukuhkan Relawan di 3 Kecamatan Kabgor

PROSESNEWS.ID - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Gorontalo, Tonny Uloli dan Marten Taha, kembali…

8 jam ago

Wasito Turun Langsung Mengedukasi Petani Boliyohuto dalam Pemanfaatan Lahan

PROSESNEWS.ID – Calon Wakil Bupati Kabupaten Gorontalo, Wasito Sumawiyono, turun langsung ke lapangan bersama para…

1 hari ago

Ketua KPU Pohuwato Akui Hubungan Keluarga dengan Paslon Pilkada

PROSESNEWS.ID – Menjelang pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, Ketua KPU Pohuwato, Firman Ikhwan, secara terbuka menyatakan…

1 hari ago

Rudy Tekankan Pentingnya Ikon Daerah untuk Pertumbuhan Ekonomi Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Penjabat (Pj) Gubernur, Rudy Salahuddin mengharapkan setiap kabupaten/kota di Provinsi Gorontalo memiliki ikon…

1 hari ago

Rakor KPU Bone Bolango Bahas Pelaksanaan Kampanye Pilkada 2024

PROSESNEWS.ID – KPU Kabupaten Bone Bolango menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Pelaksanaan Kampanye Pemilihan Serentak Tahun…

1 hari ago