Pemkot Gorontalo

Perdana di Sulawesi, Pemkot Gorontalo Melaunching Aplikasi SIM PKB

PROSESNEWS.ID – Pemerintah Kota Gorontalo (Pemkot), melaunching aplikasi Sistem Informasi Management Pengujian Kendaraan Bermotor untuk Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (SIM PKB), yang terintegrasi langsung, dengan Sistem Informasi Management (SIM PKB) Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, bertempat di Dinas Perhubungan Kota Gorontalo. Rabu, (02/12/2020).

Wali Kota Gorontalo Marten Taha mengatakan, ini merupakan prestasi dalam menyongsong era digitalisasi. Launching sistem informasi management dan pengembangan keprofesian berkelanjutan, di Kota Gorontalo, kata Marten merupakan kegiatan atau launching perdana di Wilayah Sulawesi.

“Adanya program ini, akan lebih mempermudah proses pemeriksaan kendaraan bermotor, menjadi lebih cepat, tepat dan akurat serta transparan,” terangnya.

Marten berharap, kepada semua stakeholder yang bertanggungjawab di bidang lalu lintas, dan angkutan jalan untuk dapat bersinergi, satu sama lain dan bersatu padu dalam upaya untuk meningkatkan kinerja pelayanan terhadap masyarakat, terlebih khususnya di sektor perhubungan.

“Di tengah Pandemi Covid-19, senantiasa di hadapkan dengan tuntutan pelayanan terhadap masyarakat, yang terus meningkat. Namun Pemerintah Kota Gorontalo, percaya dengan komunikasi dan koordinasi yang baik antara berbagai pemangku kepentingan, di bidang lalu lintas dan angkutan jalan, maka persoalan pelayanan terhadap masyarakat akan terlaksanakan dengan baik,” ketusnya.

Terakhir, Marten berharap, kepada mitra perhubungan, khususnya para dealer mobil, agar mematuhi dimensi kendaraan sesuai peraturan yang berlaku, guna menyongsong pemberlakuan Over dimensi dan Over Laod, (Kelebihan dimensi dan beban kenderaan). (Ads)

Reporter : Novan Lahmudin

Recent Posts

KPU Kabupaten Gorontalo Prioritaskan Distribusi Logistik ke Wilayah Sulit Dijangkau

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gorontalo akan memulai pendistribusian logistik lebih awal untuk…

44 menit ago

Antisipasi Kerawanan Pemungutan Suara, Bawaslu Kota Gorontalo Petakan 18 Indikator TPS Rawan

PROSESNEWS.ID - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Gorontalo memetakan potensi kerawanan di Tempat Pemungutan…

12 jam ago

Paslon Gusnar – Idah Mendominasi Semua Segmen Pemilih di Gorontalo

PROSESNEWS.ID – Hasil survei terbaru mengenai preferensi pemilih dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Gorontalo 2024 menunjukkan bahwa…

12 jam ago

KPU Pohuwato Libatkan ASN dan Guru Sosialisasikan Partisipasi Pemilu 2024

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pohuwato menggandeng Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk para camat…

13 jam ago

Belum Ada Pendaftar dalam Seleksi Jabatan Sekda Kabupaten Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Seleksi terbuka untuk pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gorontalo…

14 jam ago

Helmi Rasid Sebut Sekda Boalemo sebagai Pembohong Soal Perbup Kewenangan Desa

PROSESNEWS.ID, BOALEMO - Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Boalemo Helmi Rasid, mengaku kecewa dan merasa…

16 jam ago