Pemda Boalemo

Plt Bupati Boalemo Tekankan Data Kemiskinan Harus Valid

PROSESNEWS.ID – Bimbingan teknis bagi Operator Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation yang bertempat di Grand Q Hotel, kata Pelaksanana Tugas Bupati Boalemo Anas Jusuf, lebih memantapkan pengelolaan data kemiskinan terpadu di desa khususnya di Kecamatan Paguyaman serta menuju Boalemo satu data.

Lanjut Anas Jusuf, dari 34 provinsi di Indonesia, Gorontalo urutan ke-5 daerah termiskin. Sedangkan Boalemo sendiri data kemiskinan tahun 2018 mencapai 20,33 persen, tahun 2019 menurun menjadi 18,87 persen, dan di tahun 2020 menurun lagi menjadi 18,57 persen, dan di tahun 2021 angka kemiskinan belum bisa dipastikan datanya, Sabtu (16/10/2021).

“Penurunan kemiskinan di Boalemo sangat lambat, untuk itu banyak program pemerintah di tujukan untuk pengentasan kemiskinan. Melalui bimbingan teknis, diharapakan kepada seluruh operator Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG) di desa, supaya dapat melaksanakan tahapan -tahapan pengimputan data dalam aplikasi sesuai kriteria” harapan Anas Jusuf.

Menurut Anas Jusuf, saatnya kita lebih serius untuk memperbaiki sistem pendataan kita dari desa, supaya ketepatan sasaran penuntasan kemiskinan sesuai yang diharapkan. Sebab seluruh program, baik pemerintah pusat, provinsi dan kabupaten/kota, diarahkan pada penuntasan kemiskinan.

Recent Posts

Atlet Sepak Takraw UNG, Sukses Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Jelki Ladada, atlet sepak takraw dari Universitas Negeri Gorontalo (UNG), berhasil mengukir prestasi…

7 jam ago

Sidak HP ASN Pemkab Gorontalo untuk Antisipasi Aktivitas Judol dan Pinjol

PROSESNEWS.ID - Pemerintah Kabupaten Gorontalo, melalui Asisten Administrasi Umum, Haris Tome yang didampingi oleh Kepala…

12 jam ago

Hendra Prioritaskan Penataan Pemerintah dan Kemasyarakatan Jika Terpilih Bupati

PROSESNEWS.ID — Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Gorontalo, Hendra Hemeto, menegaskan komitmennya untuk memprioritaskan…

1 hari ago

Masyarakat Pulubala Antusias Menyambut Serah Terima Sumur Bor

PROSESNEWS.ID - Masyarakat Desa Pongongaila, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo, sangat antusias menyambut serah terima sumur…

1 hari ago

Tahun Baru Islam, Nelson Harap Jamaah Haji Ambil Peran dalam Sosial Kemasyarakatan

PROSESNEWS.ID - Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo mengungkapkan, tahun baru Islam menjadi spirit baru dalam meningkatkan…

2 hari ago

Mahasiswa UNG, Silvana Lamanda Raih Emas di Asean University Games 2024

PROSESNEWS.ID – Mahasiswi Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo, Silvana…

3 hari ago