Peristiwa

Ratusan Warga Bone Bolango Dievakuasi Akibat Banjir Bandang

PROSESNEWS.ID – Ratusan warga di Desa Panggulo, Kecamatan Suwawa Barat, Kabupaten Bone Bolango, dievakuasi pada Rabu malam (26/06/2024) akibat banjir bandang yang merendam sejumlah wilayah di desa tersebut.

Menurut data yang diterima tim Prosesnews.id di lapangan, sebanyak 101 Kepala Keluarga (KK) atau sekitar 390 orang terpaksa mengungsi.

Data jumlah pengungsi tersebut merupakan update terakhir yang diterima relawan pada pukul 22:19 WITA dan kemungkinan bisa berubah seiring perkembangan situasi di lapangan.

Proses evakuasi melibatkan berbagai pihak, di antaranya:

  1. Dinas Sosial Bone Bolango
  2. Tagana Bone Bolango
  3. TNI/POLRI
  4. Aparat Desa Setempat
  5. RAPI Bonebol
  6. Basarnas
  7. Instansi terkait lainnya

Reporter: Pian N. Peda

Recent Posts

Dinas Pendidikan Gorontalo Adakan Bimtek Penyusunan Laporan Dana BOS dan BMD 2024

PROSESNEWS.ID - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Gorontalo menggelar Kegiatan Bimbingan Teknis Penyusunan Laporan Dana…

21 jam ago

Kunjungi Buteng, Tina Alam Ungkap Programnya sebagai Cagub Sultra

PROSESNEWS.ID, Buton Tengah - Tina Nur Alam bersama rombongan siang tadi berkunjung ke Buton Tengah…

2 hari ago

Coklit Data Pemilih di Boalemo Sudah Capai 67,83%

PROSESNEWS.ID - Proses Pencocokan dan Penelitian (Coklit) untuk Pemilihan Kepala Daerah yang dilakukan oleh Panitia…

2 hari ago

Ketua KPU Gorontalo Turun Langsung Bersama Pantarlih Melakukan Coklit

PROSESNEWS.ID - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gorontalo (Kabgor), Roy Hamrain turun langsung bersama…

2 hari ago

KPU Pohuwato Mulai Sosialisasikan PSU Dapil VII Gorontalo

PROSESNEWS.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pohuwato mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) terkait perhitungan dan…

3 hari ago

Bawa 1 Sachet Sabu, Pria di Gorontalo Ditangkap Polisi

PROSESNEWS.ID – Seorang pria berinisial LM (33), warga Kecamatan Dungingi, ditangkap oleh Tim Resnarkoba Polresta…

3 hari ago